26.5 C
Tangerang Selatan
Sabtu, April 19, 2025
spot_img

Sambut Ramadan, PMJ Adakan Pasar Murah untuk Polri dan PNS

Rekomendasi

RADARTANGSEL – Jelang Ramadan 1443 Hijriah, Polda Metro Jaya (PMJ) mengadakan pasar murah bagi anggota Polri serta PNS PMJ.

Pasar murah yang berlangsung antusias tersebut, berlokasi tepat di depan gedung Ditreskrimsus PMJ, Jakarta, Jumat (1/4).

Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Mohammad Fadil Imran mengatakan, pada kegiatan ini pihaknya menyediakan ribuan paket sembako.

“Menyediakan paket sembako untuk 7000 anggota Polri dan PNS Polda Metro Jaya,” ungkap pria yang akrab disapa Fadil itu.

Jenderal bintang dua itu mengungkapkan, isi paket sembako yang ada dipasar murah ini berupa beras, minyak goreng.

“Termasuk gula, mie instan, telur, susu dan sebagainya,” terang Fadil Imran, di sela-sela meninjau kegiatan kegiatan tersebut. (BD)

Berita Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terkini

escort bayan sakarya Eskişehir escort bayan